Penandatangan Pakta Integritas PA Giri Menang
Penandatangan Pakta Integritas PA Giri Menang
Senin, 31 Januari 2022 dilaksanakan penandatanganan Pakta Integritas PA Giri Menang dari Ketua, Wakil Ketua, Panitera Sekretaris, Hakim dan Pegawai PA Giri Menang. Penandatanganan dilaksanakan di halaman kantor PA Giri Menang selepas Apel Pagi.