Pengadilan Agama Giri Menang Memperingati HUT RI Ke-75

Giri Menang- Hari Senin tanggal 17 Agustus 2020 adalah hari seluruh masyarakat di Tanah Air Indonesia merayakan peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-75 dengan menyusung tema Indonesia Maju logo, perayaan tahun ini berlangsung dalam suasana berbeda karena situasi pandemi Covid-19 dengan berbagai pembatasan sebagai upaya pencegahan virus Covid-19, disarankan tak melakukan perayaan yang menyebabkan adanya kerumunan.

Untuk kali pertama, upacara peringatan detik – detik Proklamasi RI tak seramai perayaan tahun sebelum -sebelumnya, upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) RI KE-75 tetap dilaksanakan meski Indonesia tengah dihadapi pandemi Covid-19. Upacara dilaksanakan secara sederhana dan khidmat, sangan minimalis dengan dibatasi petugas upacara, pejabat dan tamu undangan hal ini dilakukan demi mencegah penularan virus Covid-19 serta mendukung protokol kesehatan dengan tetap menjaga jarak alias social distancing. Meski dibatasi, masyarakat Indonesia bisa turut ikut menyaksikan Upacara Peringatan Detik – detik Proklamasi kemerdekaan secara virtual.

Pengadilan Agama Giri Menang pun ikut serta dalam merayakan upacara Hari Ulang Tahun (HUT) RI KE-75, bedasarkan surat Sekretaris Mahkamah Agung RI, No. 1396/SEK/HM.01.2/8/2020 tentang Penyelenggarakan Upacara Bendera Peringatan HUT ke-75 Kemerdekaan Republik Indonesia. Sebagai Pembina adalah Ketua PA Giri Menang, Marwan, S.Ag., M.Ag., dan sebagai Pemimpin Upacara bapak Sabri, S.H.


English English Indonesian Indonesian

sgm234
situs slot
JUDOL303
daftar dan login situs slot online rans303
kebaya4d